Mohon tunggu...
Widati Hardini
Widati Hardini Mohon Tunggu... Penulis - mahasiswi

menulis dalam kegelapan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Contoh Soal dan Cara Perhitungan PPnBM

27 Juni 2022   11:05 Diperbarui: 27 Juni 2022   11:24 2318
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

        = Rp. 8.800.000

Total pajak yang harus dibayar PT Maju Jaya yaitu sebesar Rp. 8.800.000.

Contoh 3

Dealer Auto membeli kendaraan bermotor dari main dealer Maju sebesar Rp. 200.000.000.- dengan potongan harga sebesar Rp. 2.000.000.- (termasuk PPN), dealer Auto menyuruh Karoseri A mengubah sasis tersebut menjadi kendaraan bermotor angkutan orang dengan onkos Rp. 20.000.000.- dan PPN di pungut karoseri A sebesar Rp. 2.000.000. Dealer Auto kemudian menjual kendaraan hasil rakitan tersebut kepada pembeli dengan harga Rp. 250.000.000.- (termasuk PPN dan PPnBM),PPnBM terutang dan dipungut oleh dealer Auto dengan Tarif 20%.

Hitunglah PPN dan PPnBM dari transaksi di atas apakah PPN lebih bayar atau kurang bayar ?

Jawab :

Perhitungan dan pelaporan PPN oleh dealer Auto                         Rp. 200.000.000

Potongan pembelian                                                                       Rp. 2.000.000

Harga beli sasis (termasuk PPN)                                                    Rp. 198.000.000

 

DDP PPN atas pembelian sasis 100/110 x Rp. 198.000.000         Rp. 180.000.000

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun