2. Penerjemah Tidak TerikatÂ
Penerjemah tidak terikat adalah penerjemah yang tidak mengikuti Uji Kualifikasi Penerjemah dan tidak memiliki sertifikat.Â
Terdapat beberapa jenis karier seorang translator di antaranya:Â
1. Penerjemah SastraÂ
Menerjemahkan sebuah karya sastra asing sebelum masuk ke pasar Indonesia tanpa mengubah alur cerita dan makna sebuah karya.Â
2. Simultan InterpreterÂ
Simultan Interpreter atau layanan interpretasi adalah sebuah layanan yang membutuhkan seorang translator yang akurat dalam kemampuan berbahasa asing. Tugasnya menerjemahkan bicara seseorang sehingga translator harus mampu menyeimbangi kecepatan lisannya dengan pembicara aslinya.Â
3. Penerjemah PelokalanÂ
Bertugas untuk menerjemahkan berbagai bahasa. Misalnya instagram agar aplikasi ini dapat digunakan semua kalangan dari berbagai belahan dunia.Â
4. Penerjemah MedisÂ
Mampu menerjemahkan teks bahasa dan memahami terminologi serta konten medis dengan sangat baik dan fokus karena menyangkut ranah medis yang sangat krusial.