Mohon tunggu...
Uli Nababan
Uli Nababan Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Ujian Tengah Semester

9 Oktober 2017   08:23 Diperbarui: 9 Oktober 2017   08:33 492
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Rumusan Masalah :

Berdasarkan latar belakang tersebut rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu Bagaimana Tangapan  dan kesadaran mahasiswa FISIP UAJY pada pemberitaan online " Peduli Lingkungan dengan Aksi Sedotan Plastik sekali pakai".

Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tanggapan dan kesadaran mahasiswa FISIP UAJY mengenai pemberitaan online " Peduli Lingkungan dengan aksi tolak sedotan sekali pakai".

Manfaat Penelitian

Manfaat penelitian ini diharapkan dapat berguna bagi penelitian selanjutnya, dan diharapkan  juga penelitian ini memberikan informasi dan kesadaran bagi mahasiswa terhadap penggunaan sedotan pelastik yang berdampak buruk  pada Lingkungan.

Tinjauan Pustaka

Adapun Konsep-Konsep dari penelitain ini yang berhubungan dengan penelitian ini, sehingga dari konsep ini dapat menguasai masalah penelitian ini :

Persepsi

Persepsi merupakan salah satu aspek psikologis yang penting bagi manusia dalam merespon kehadiran berbagai aspek dan gejala di sekitarnya. Persepsi mengandung pengertian yang sangat luas, menyangkut intern dan ekstern (INA, 2012) Persepsi merupakan hasil kerja otak dalam memahami atau menilai suatu hal yang terjadi sekitarnya. Persepsi adalah hasil pikir sementara terhadap stimulus di luar diri kita.  Pesepsi adalah pola pandang seseorang terhadap sebuah permasalahan ( sesuatu hal). Persepsi terbentuk oleh pengalaman hidup seseorang, penanaman dari orang yang memiliki otoritas dan juga proses belajar. Persepsi seseorang terhadap sebuah permasalahan atau sesuatu hal, menjadi motor penggerak sikap seseorang terhadap hal tersebut.

Dari penjelasan di atas dapat ditarik bahwa persepsi merupakan suatu proses yang dimulai dari penglihatan hingga terbentuk tanggapan yang terjadi dalam diri individu sehingga individu dapat berpersepsi sesuai dengan pemikiran indivu-individu masing-masing sesuai dengan pengalamannya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun