Begitulah kisahku dan sahabatku-sahabatku yang tiada duanya. Kadang memang ada kalanya kita ingin merasa sendiri. Namun yakinlah kawan menghadapi masalah dengan kesendirian itu tidak mudah, akan selalu ada sahabat yang mendampingimu kapanpun itu. Jika kau ragu akan sahabatmu maka kau belum menemukan apa itu arti persahabatan yang sesungguhnya.
Dan sedikit catatan dari penulis adalah
"Yang biasa dilakukan seorang makhluk bernama manusia terhadap mimpi-mimpi
 dan keyakinannya adalah mereka hanya perlu mempercayainya..."
TERIMAKASIH
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H