Mohon tunggu...
SRI HARTONO
SRI HARTONO Mohon Tunggu... Supir - Mantan tukang ojol, kini buka warung bubur ayam

Yang penting usaha

Selanjutnya

Tutup

Worklife Pilihan

Magang Cerdas

1 November 2021   08:02 Diperbarui: 1 November 2021   08:12 389
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Pekerja Cerdas/Sumber Gambar Shutterstock

Saat magang, sosialisasi dengan baik adalah sebuah keuntungan. 

Saya tak ragu untuk melakukan sosialisasi dengan staf lain termasuk dengan atasan. Mula mula memang canggung, tetapi kala melakukanya dengan tulus, akhirnya kita bisa diterima dengan tangan terbuka. 

Saat ingin mempraktekkan apa yang sudah saya pelajari waktu kuliah, saya minta tugas dari mereka. Karena sudah kenal baik, mereka dengan senang hati mau membantu. Tak jarang bisa mendapatkan ilmu baru. 

Selain ngobrol saat istirahat, saya juga melakukan sosialisasi lewat inisiatif kerja dan menawarkan diri untuk membantu tugas mereka. Dengan cara seperti itu, akhirnya koneksi kami terhubung dengan baik. 

Hasilnya seperti saya ceritakan diatas. Selain tugas dan posisi yang diinginkan bisa dikabulkan, melalui koneksi yang baik saya juga mendapatkan tawaran kerja di akhir masa magang. 

Oleh sebab itu jika Anda hendak magang, jangan dilakukan setengah setengah. Atur strategi dan persiapkan diri. Anggap diri Anda memang sedang bekerja sungguhan bukan sedang magang. 

Maganglah dengan cerdas dan dapatkan semua keuntungannya. 

salatiga 011121.59.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun