KESIMPULAN DAN SARAN
Konflik rusia dan ukraina yang berlangsung saat ini sangat berpotensi menciptakan konflik baru dan juga potensi terjadinya perang dunia ketiga. Dengan melihat peran geopolitik rusia-ukraina terhadap keamanan rantai pasok kebutuhan pangan dan energi di Indonesia melalui ancaman, maka Indonesia harus menyiapkan diri untuk mencegah terganggunya keamanan nasional.Â
Peran pemerintah Indonesia saat ini melalui peningkatan keamanan perbatasan, keamanan laut, pengembangan alutsista, dan pengembangan SDM pertahanan negara dinilai belum optimal. Perlu dukungan legislatif agar pemahaman dalam menjaga ketahanan nasional tersebut satu pemahaman dan memiliki terobosan. Sehingga Pertahanan Indonesia dapat terjaga dengan baik.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H