Mohon tunggu...
Choirul Huda
Choirul Huda Mohon Tunggu... Wiraswasta - Kompasianer sejak 2010

Pencinta wayang, Juventini, Blogger. @roelly87 (www.roelly87.com)

Selanjutnya

Tutup

Diary Pilihan

Terima Kasih, Orang Baik (3)

21 Maret 2024   05:42 Diperbarui: 21 Maret 2024   05:43 180
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Terlebih, jika ada orderan luar Jakarta, seperti yang rutin ke Tambun, Bekasi, Depok, Teluk Naga, dan sebagainya. Bisa mubazir jika bawa bungkusan banyak tapi malah ga dimakan.

*       *       *

USAI menyelesaikan orderan, aplikasi ojol saya bunyi. Tanda ada dana masuk.

Wow... Nominalnya sangat besar.

Terima kasih, orang baik!

Mungkin tip itu sebagai tanda terima kasih dari customer tersebut untuk saya yang mau mengambil orderan dan membagikannya.

Sebagai ojol, saya ga anti pemberian dari customer. Dikasih, ya terima.

Asal jangan minta. Pantangan. Berasa hina banget saya kalau seperti itu.

Sebab, tangan di atas lebih baik dari tangan di bawah.

Pemberian tip itu juga bisa jadi karena customer puas atas layanan ojol. Sebab, ojol itu profesi di bidang jasa.

Bagi saya pribadi, tip dari customer ibarat subsidi silang. Yaitu, untuk menutupi pengeluaran yang berkaitan saat pengantaran baik makanan atau paket.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun