Demi menjadi seorang manusia
yang disebut oleh mulut orang bahwa sudah dewasa
Sesampainya, Bapak berpesan untuk Lestari agar jangan beli minuman dingin karena dikhawatirkan flu, Lestari diam tak menjawab.
"Kenapa?" Tanya Bapak dengan suara parau "Kamu kenapa gak nurut sama Bapak?"
"Aku mau ngomong sama Bapak, tapi jangan marah, ya, janji?"
"janji"
"Lestari minta maaf"
"Lho, masih pagi sudah bikin dosa apa kamu?"
"Bukan, Pak, kemarin itu.."
"Oh apa ya, enggak apa-apa sih, Bapak gak marah"
"Bukan soal Bapak marah" Lestari menggelengkan kepalanya, terlihat poninya mengikuti.
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!