Mohon tunggu...
Repa Kustipia
Repa Kustipia Mohon Tunggu... Ahli Gizi - Gastronomist (Gastronome)

Membahas Gastronomi di @gastrotourism_academy Berhenti Menjadi Ahli Gizi (Nutritionist Registered) di tahun 2021. Bertransformasi Menjadi Antropolog Pangan dan Mengisi Materi Antropologi Pangan di Youtube : Center for Study Indonesian Food Anthropology Selengkapnya kunjungi tautan : https://linktr.ee/repakustipia

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Literasi Kuliner : Sejarah Sepiring Pecel

2 Juni 2022   21:44 Diperbarui: 2 Juni 2022   22:36 1332
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Komposisi pecel ini ada yang dipertahankan turun temurun, ada yang disubstitusi atau diganti, bahkan ada yang dimodifikasi. 

Bahkan cuma rebusan labu siam dan kecambah ditambahkan bumbu kacang bisa tuh disebut pecel, pecel minimalis. 

Membahas pecel tentunya kalau memilih atau mau pesan pecel itu beda-beda, sekarang pecel yang ada di Jawa Tengah yang mudah dikenal namanya, bahkan menjadi nama dagang juga. 

Mari kita bayangkan lagi sedang berada di food corner atau di pujasera/pusat jajanan serba ada, dan masuk ke area pecel. 

Kebetulan disitu berjejer :

Pecel Semarang, Pecel khas Yogyakarta, dan Pecel Surabaya.

Nah,ketiga pecel tersebut yang paling dikenal oleh banyak orang dan bisa membedakan ciri display menu pecelnya.

Mari kita bahas komposisi pecel semarang, ada pecel legendaris kalau ke Semarang, karena banyak penjual pecel di Semarang mulai berjualan semenjak tahun 1960-an, dan kalau makan pecel di semarang atau pesan pecel semarang suka ditawarin kan mau pakai nasi atau tidak ? atau mau digado ?

Kebanyakan pake nasi karena pecel itu merupakan menu sarapan kalau di Jawa (kita merujuk jawa itu jawa tengah dan jawa timurlah begitu sebutannya) memang untuk sarapan.

Ya bisa juga untuk makan siang dan menjelang malam,makanya pecel itu menu amat sangat fleksibel yang dimiliki oleh Indonesia atau Nusantara. 

Dan kalau pecel semarang itu hampir mirip dengan gado-gado, mengapa demikian ?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun