Mohon tunggu...
Putri Apriani
Putri Apriani Mohon Tunggu... Freelancer - Fiksianer yang Hobi Makan

@poetri_apriani | poetriapriani.blogspot.com

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

[Fikber] Mimpi Panjang Khaylila

28 November 2015   14:12 Diperbarui: 30 November 2015   14:54 215
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kamu menggeleng.

“Aku tahu kau masih dalam masa pemulihan, banyak hal yang kamu tak ingat semenjak kejadian malam itu. Sebuah buku tebal berjudul ‘Malam Bulan Mati, Balkon dan Ciuman’ merupakan sebuah novel yang baru saja kau beli, pengarangnya sendiri adalah mantanmu, iya mantanmu yang selalu saja membuatku cemburu. Kau datang pada peluncuran perdananya, kau pulang bersamanya dan.. kecelakaan itu tak terlelakkan.” Aku menjelaskan panjang lebar.

“Kecelakaan? Kecelakaan apa?”

“Becak yang kamu tumpangi menabrak sebuah tiang, kepalamu sempat terbentur dan kamu berhasil terjun bebas ke sebuah empang.”

“Hah, empang? Nggak elit banget?”

“Nggak elit, nggak elit, makanya kalo mengkhayal jangan kebablasan! Ayo sekarang kamu ngaku, udah berapa kali jalan sama mantan kamu itu! Aku kezel, aku kezel..!!”

Suasana kamar mendadak riuh akibat pertengkaran sepasang suami istri ini. Dokter dan suster yang sudah berada di depan pintu tak meneruskan masuk ke dalam, hanya berdiri sambil menggelengkan kepala.

Dasar pasien gemblung.

Keadaanpun semakin absurd, seabsurd cerita ini. Hhahaaa..

 

[1] Elektrokardiograf adalah alat yang merekam aktivitas kelistrikan jantung dalam waktu tertentu, menghasilkan grafik yang biasa disebut elektrodiagram (EKG), [wikipedia].

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun