Mencuci tangan dengan anti septik sampai ke siku sebelum dan sesudah memegang bayi.
Mencegah udara dan makanan yang terkontaminasi disekitar bayi.
Melarang merawat dan memegang yang menderita infeksi.
- Penimbangan berat badan
Diharapkan berat badan bayi bertambah sesuai masa gestasinya.
- Pemberian oksigen
Pemberian oksigen harus dikendalikan karena jika tidak akan menyebabkan timbulnya kerusakan retina bayi sehingga mengalami kebutaan, bisa diberikan di kateter hidung.
- Pengawasan jalan napas.
Terdengar suara secret bayi atau tidak.
Â
Pencegahan Bayi Berat Lahir Rendah (BBLR)?Â
1. Lakukan kesehatan reproduksi
2. Perawatan  antenatal yang komprehensif khususnya pada ibu hamil.
3. Tingkatkan status gizi ibu hamil, dengan memakan makanan yang bergizi dan bernutrisi seperti mengandung vitamin parenteral, asam folat.