Mohon tunggu...
NETKI IDELOKITA
NETKI IDELOKITA Mohon Tunggu... Guru - Guru

memasak

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Best Practice Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa yang Rendah dengan Model Problem Based Leraning

31 Juli 2023   22:20 Diperbarui: 31 Juli 2023   22:26 440
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

b. Meningkatkan kemampuan mengolah pembelajaran yang inovatif dan bermakna dalam pembelajaran, seperti menggunakan media pembelajaran yang tidak direncanakan dengan baik.

c. Meningkatkan kolaborasi guru dan orang tua yang masih     rendah     dalam     membantu     mengejar ketertinggalan siswa meningkatkan minat baca.

2. Tantangan yang berasal dari sekolah meliputi:

a.  Pemanfaatan TPACK yang masih kurang,

b. Ruang   kelas   yang   menyenangkan, bersih, dan nyaman.

c.   Lingkungan sekolah yang memberikan rasa aman baik jasmani maupun psikis siswa

Dalam menghadapi tantangan tersebut, guru memiliki andil yang sangat besar untuk mencapai tujuan yang diharapkan   seperti   menciptakan suasana belajar yang menyenangkan,menarik dan bermakna yaitu dengan 

menerapkan model Problem Based Learning, menciptakan

suasana kelas yang nyaman dan bersih, memanfaatkan media pembelajaran yang sesuai dengan materi dan bahan ajar, serta memberikan Ice Breaking jika siswa sudah merasa jenuh saat pembelajaran.

Pihak yang terlibat dalam mencapai tujuan tersebut terdiri dari Pengawas yang memberikan solusi, Kepala sekolah yang mendukung dan memfasilitasi kegiatan yang dilakukan guru, rekan sejawat yang memberikan masukan dalam perbaikan pembelajaran, orang tua siswa yang mendukung dan memantau proses belajar anak dirumah, dan siswa  itu  sendiri  yang  menjadi  taget  dalam  peningkatan motivasi    belajar    siswa    pada    mata    pelajaran Bahasa Indonesia dengan materi Ide Pokok dari Teks Laporan pengamatan dan Ilmu Pengetahuan Alam dengan materi Perkemangbiakan Tumbuhan Secara Generatif.

Dalam menyelesaikan tantangan tersebut diperlukan adanya rencana pembelajaran yang disusun dan dilaksanakan secara profesional, meliputi rencana aksi yang berupa langkah-langkah sebagai berikut:

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun