Mohon tunggu...
nabilamuriah
nabilamuriah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

menulis, dengarin musik, nari

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Ratusan Guru Honorer Jakarta Dipecat Menjadi Sebuah Tantangan Bagi Sistem Pendidikan Indonesia

13 Desember 2024   11:30 Diperbarui: 13 Desember 2024   09:25 74
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

penuh, agar semua pihak dapat memahami posisi masing-masing dan mencapai

kesepakatan yang saling menguntungkan.

Pemerintah harus memperbaiki sistem pengangkatan guru honorer, termasuk dengan

menetapkan prosedur yang jelas dan mudah dipahami oleh sekolah-sekolah. Hal ini

penting untuk mencegah terjadinya kesalahan administratif di masa mendatang [3].

Selain penataan administrasi, pemerintah juga perlu memperbaiki kesejahteraan guru

honorer, baik dari segi gaji maupun status pekerjaan. Ini dapat dilakukan dengan memberikan akses yang lebih mudah bagi para guru honorer untuk menjadi ASN,

serta menjamin hak-hak mereka sebagai tenaga pendidik.

Program cleansing yang dilakukan pemerintah daerah harus dievaluasi ulang [4].

Jika memang bertujuan untuk membersihkan sistem dari ketidaksesuaian prosedural,

langkah tersebut harus dilakukan secara bijak, tanpa harus mengorbankan tenaga

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun