Mohon tunggu...
Muh Yusran dan adil
Muh Yusran dan adil Mohon Tunggu... Penerjemah - Mahasiswa dan pembimbing

Hobi membaca

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Analisis Pengelolaan Operasional Perusahaan Forwarder PT Kharisma Jasa Gemilang

16 Juni 2023   23:29 Diperbarui: 16 Juni 2023   23:33 474
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALOPO

Email: adil@umpalopo.ac.id

                       muhyusranyusran92@gmail.com

ANALISIS PENGELOLAAN OPERASIONAL PERUSAHAAN JASA FORWARDER PT. KHARISMA JASA GEMILANG

Abstrak

Pada era modern, kegiatan bisnis ekspor impor memegang peranan penting dalam perekonomian suatu negara. Sebagai penunjang bisnis ini, badan perusahaan angkutan dan EMKL (Ekspedisi Muatan Kapal Laut) memegang peranan penting. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperbaiki sistem operasional dan meningkatkan kinerja perusahaan dengan me-manage risiko yang mungkin terjadi dalam proses operasional perusahaan.

Peneliti menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan metode pengumpulan data melalui wawancara mendalam dan dokumentasi serta menggunakan metode analisis melaui reduksi data. Metode pengolahan data yang didapat dilakukan dengan uji validitas triangulasi sumber. Hasil penelitian menunjukan bahwa proses bisnis perusahaan masih bisa berjalan dengan baik meskipun masih memiliki kendala.

Kata kunci- manajemen oprasional perusahaan

Bab 1 pendahuluan

Ekspor dan impor mempunyai peranan penting bagi suatu negara. Perdagangan lintas negara berperan menambah devisa suatu negara. Ekspor juga disadari membantu peran pemerintah dalam pembangunan dalam negeri. Devisa yang dihasilkan menambah tabungan domestik yang membantu upaya pembayaran hutang terhadap luar negeri yang jumlahnya semakin meningkat. Letak Negara Kesatuan Republik Indonesia terbilang sangat strategis. Indonesia merupakan negara kepulauan beriklim tropis yang terbentang sepanjang garis kathulistiwa, terletak di antara 2 benua dan 2 samudera, sehingga peran dan posisinya sangat startegis dalam perekonomian dunia. Ditambah lagi kekayaan alam yang dimiliki membuat Indonesia sebagai salah satu penyuplai berbagai macam komoditas terbesar di seluruh dunia. Amerika, Jepang, China, Singapura, Jerman merupakan beberapa negara langganan Indonesia dalam hal ekspor ( kemendag.go.id). Negara-negara tersebut mempunyai industri yang hebat namun tetap saja Indonesia menjadi harapan mereka dalam hal menyuplai keperluan industri mereka. Ekspor impor juga cukup membantu Indonesia dalam membangun hubungan kerja sama dengan negaranegara maju, karena Indonesia merupakan negara berkembang yang dalam perjalanannya membutuhkan peran dari negara-negara maju.

Badan usaha yang mendukung berjalannya proses bisnis ini adalah perusahaan logistik, perusahaan ini merupakan penyedia jasa transportasi bagi eksportir maupun importir, (Helga, Alen, Melisa, 2016). Dalam hal ini perusahaan EMKL ( Ekspedisi Muatan Kapal Laut ) yang berperan sebagai penyedia jasa transportasi atau ekspeditur. Pada dasarnya EMKL memperlancar pengangkutan baik di darat maupun di laut dan berperan sebagai perantara dalam pengurusan dokumen pengiriman dan penerimaan importir dan eksportir. Posisi perusahaan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun