Mohon tunggu...
Muhammad Abdurrosyid Dzakhwan
Muhammad Abdurrosyid Dzakhwan Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Hobi menggambar

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Teknik dan Strategi Penerjemahan Puisi oleh : Muhammad Abdurrosyid Dzakhwan

18 Oktober 2024   17:58 Diperbarui: 19 Oktober 2024   22:04 132
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Muhammad Abdurrosyid Dzakhwan - 21019015

di mana kami berteduh dari riuh badai kehidupan.

D. Bait 4 Puisi Berjudul " Light in the Sky of Pagaruyuang " Karya Leni Marlina

Your words, spoken without applause, 

still echo through hilltops,

vibrating the stillness of leaves. 

In your creations, you are the unseen rain, 

nourishing the dry roots of thought, 

giving birth to a forest of knowledge, 

where we find shelter from life’s tempests. 

E. Teknik  Penerjemahan Puisi Berjudul " Cahaya Dilangit Pagaruyuang" Karya Leni Marlina

1. Teknik Adaptation (Adaptasi) :
Untuk menerjemahkan puisi diatas, beberapa frasa mungkin disesuaikan agar lebih sesuai dengan konteks budaya pembaca bahasa Inggris nantinya, meskipun hal ini tidak terlalu mencolok dalam terjemahan ini. Hal ini dapat dilihat pada frasa seperti “badai kehidupan” diterjemahkan ke bahasa inggris menjadi “life’s tempests.”Meskipun terjemahan ini langsung, istilah “tempests” dapat memberi kesan yang lebih universal atau umum dalam konteks bahasa Inggris.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun