di mana kami berteduh dari riuh badai kehidupan.
D. Bait 4 Puisi Berjudul " Light in the Sky of Pagaruyuang " Karya Leni Marlina
Your words, spoken without applause,
still echo through hilltops,
vibrating the stillness of leaves.
In your creations, you are the unseen rain,
nourishing the dry roots of thought,
giving birth to a forest of knowledge,
where we find shelter from life’s tempests.
E. Teknik Penerjemahan Puisi Berjudul " Cahaya Dilangit Pagaruyuang" Karya Leni Marlina
1. Teknik Adaptation (Adaptasi) :
Untuk menerjemahkan puisi diatas, beberapa frasa mungkin disesuaikan agar lebih sesuai dengan konteks budaya pembaca bahasa Inggris nantinya, meskipun hal ini tidak terlalu mencolok dalam terjemahan ini. Hal ini dapat dilihat pada frasa seperti “badai kehidupan” diterjemahkan ke bahasa inggris menjadi “life’s tempests.”Meskipun terjemahan ini langsung, istilah “tempests” dapat memberi kesan yang lebih universal atau umum dalam konteks bahasa Inggris.