Mohon tunggu...
Mubasir Arwani
Mubasir Arwani Mohon Tunggu... Accounting Officer -

supel,ceria,humoris dan baik hati

Selanjutnya

Tutup

Money

Pasar Uang Dan Pasar Modal Syariah, Halal atau Riba?

10 November 2018   00:25 Diperbarui: 22 Desember 2018   12:49 4323
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

PENDAHULUAN

A.Latar Belakang

Aspek ekonomi syariah tidak hanya pada sektor perbankan saja melainkan ada disemua sektor, disemua kegiatan ekonomi salah satunya disektor pasar modal dan pasar uang. Sebelum lebih jauh membahas pasar modal dan pasar uang syariah, sebaiknya kita mengenal terlebih dahulu pengertian dari pasar modal dan pasar uang.

Kata pasar modal dan dan pasar uang sudah sering terdengar dan tidak asing lagi bagi kita, pasar modal adalah tempat bertemunya penjual dan pembeli, yang diperjual belikan adalah surat berharga berupa saham, obligasi, dan sebagainya. Sedangkan pasar uang lebih dekat kaitanya dengan valas (valuta asing).

Di dalam pasar modal dan pasar uang tentunya sangat banyak lembaga pendukungnya. Diantaranya ada lembaga kliring, reksa dana, dan masih banyak lagi yang lainnya, untuk lebih jelasnya akan dibahas dalam makalah ini.

Pasar modal dan pasar uang ini sangat bermanfaat bagi perekonomian di suatu negara, dengan adanaya pasar modal dan pasar uang ini akan membantu perkembangan perekonomian.

B.Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang di atas, maka yang menjadi rumusan masalahnya adalah sebagai berikut :

  • Apa pengertian pasar modal syariah dan pasar uang syariah ?
  • Bagaimana fungsi dan karakteristik pasar modal syariah ?
  • Bagaimana pengenalan produk syariah dalam pasar modal ?
  • Apa perbedaan pasar uang syariah dengan pasar uang konvensional ?

C.Tujuan penulisan

Berdasarkan latar belakang dan rumusan masalahnya, yang menjadi tujuan penulisan adalah sebagai berikut :

  • Mengetahui pengertian pasar modal syariah dan pasar uang syariah.
  • Memahami fungsi dan karakteristik pasar modal syariah.
  • Mengetahui pengenalan produk syariah pasar modal.
  • Memahami perbedaan antara pasar uang syariah dengan pasar uang konfensional.

                                                  

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun