Tingkat pendidikan rendah, kurangnya akses terhadap kualitas pendidikan yang berkualitas dapat mengurangi peluang kerja dan pendapatan individu.
Keterampilan terbatas, minimnya pelatihan dan keterampilan teknis membuat individu sulit bersaing di pasar kerja.
3.Faktor KesehatanÂ
Akses layanan kesehatan terbatas, minimnya layanan kesehatan mempengaruhi produktivitas dan kesehatan individu.
4.Faktor Sosial dan Politik,Â
Diskriminasi, kelompok atau individu tertentu tersingkirkan dari akses terhadap sumber daya dan kesempatan kerja.
Ketidakstabilan Politik, konflik politik dapat mengganggu perekonomian dan meningkatkan kemiskinan.
5.Faktor LingkunganÂ
Degradasi Lingkungan, kerusakan lingkungan dapat mengurangi sumber daya alam yang dibutuhkan untuk kebutuhan hidup.
6.Faktor Keterbatasan Akses
Kurangnya akses terhadap layanan publik, kesulitan masyarakat dalam mengakses pendidikan, kesehatan, dan layanan dasar dapat memperburuk kemiskinan.