Mohon tunggu...
Luna Septalisa
Luna Septalisa Mohon Tunggu... Administrasi - Pembelajar Seumur Hidup

Nomine Best in Opinion 2021 dan 2022 | Penulis amatir yang tertarik pada isu sosial-budaya, lingkungan dan gender | Kontak : lunasepta@yahoo.com

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Artikel Utama

[Refleksi Hari Perempuan Internasional 2022]: Mendobrak Stigma Janda

8 Maret 2022   06:13 Diperbarui: 8 Maret 2022   08:33 7423
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi mendobrak stigma janda-gambar diunduh dari beritaku.id

Janda, ibu, perempuan lajang, semuanya adalah perempuan dan manusia yang utuh. Mereka setara, baik di hadapan Tuhan maupun sesama.

Stigma negatif terhadap janda tidak hanya merugikan mereka secara sosial dan ekonomi, tetapi juga mengerdilkan nilai-nilai keperempuanan dan kemanusiaan yang ada pada diri mereka.

Banyak janda yang berdaya, mandiri dan mampu menjaga kehormatannya. Menjadi pencari nafkah utama, menjadi ibu sekaligus ayah bagi anak-anaknya dan mampu membawa maslahat bagi orang-orang di sekitarnya.

Nilai seorang perempuan itu lebih dari sekadar menjadi istri dan ibu. Jadi, hormatilah apa pun status dan identitas mereka. Hanya karena masyarakat memberi cap buruk pada perempuan yang berstatus janda, bukan berarti mereka seburuk yang orang-orang katakan.

Rujukan : 1, 2

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun