Mohon tunggu...
Lilia Gandjar
Lilia Gandjar Mohon Tunggu... Tutor - Penikmat aksara dan pencinta kata-kata.

Penyuka dunia tulis menulis.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Lestarikan dan Wariskan Nilai-nilai Budaya Pancasila

29 Juli 2020   16:33 Diperbarui: 29 Juli 2020   17:30 363
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Illustrasi | Freepik.com

Di tahun 2019, Indonesia mendapatkan peringkat ke 74 dari 79 negara yang diuji oleh PISA (Programme for International Student Assesment), untuk bidang matematika dan literasi.

Untuk itulah, Mendikbud Nadiem Makarim merancang program Merdeka Belajar. Dimana ada 3 kemampuan dasar yang menjadi fokus Merdeka Belajar.

Kemampuan Literasi

Yang akan dikembangkan adalah kemampuan membaca seorang siswa, kemampuan menganalisa isi bacaan, dan kemampuan memahami konsep di baliknya.

Kemampuan Numerasi

Yang akan dikembangkan adalah kemampuan menalar dan kemampuan menerapkan konsep numerik dalam kehidupan nyata.

Karakter

Yang akan dikembangkan adalah kemampuan menerapkan asas-asas Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.

Merdeka Belajar ingin mencetak anak-anak yang secara intelektual unggul, mahir berkomunikasi, dan memiliki karakter yang baik.

Untuk membentuk karakter, digunakan indikator Pancasila. Sebab Pancasila adalah ideologi negara Indonesia yang mempersatukan beragam Suku Agama Ras Antargolongan (SARA).

Nilai-nilai yang ada di dalam Pancasila adalah ideologi yang luhur. Nilai yang dapat melindungi masyarakat dari ideologi asing, yang deras masuk ke Indonesia dan mengancam cara hidup berbangsa.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun