Mohon tunggu...
Jaka Hendra Baittri
Jaka Hendra Baittri Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

manusia yang sesekali menulis, membaca dan berdiskusi, hobi berjalan-jalan dan mendengarkan musik dan menonton film.

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Desember di Warung Kopi

26 Desember 2012   10:56 Diperbarui: 24 Juni 2015   19:01 139
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Tujuannya; agar tahu kalau para peserta wisuda pernah kuliah di kampus yang dipimpinnya.

Konyol. Ya seperti kau yang konyol. Ah, bukan hanya kau yang kurindukan. Aku pun merindukan diriku sendiri untuk dapat pulang sore ini.

Dua gelas Cappucino telah melompong dari tadi. Sementara hujan telah berhenti, tapi lapar. Tunggu dulu. Angin bertambah kencang. Gerimis lagi. Aih. sepertinya aku ditakdirkan untuk makan dulu, menunggu hujan reda baru pulang.

Seperti air bah dari langit yang datang dan pergi begitu saja. Melepuhkan harapanku untuk bisa pulang.

Ia menderas, melebat, terus, lebih lebat dan angin membantunya membasahi komputer lipatku. Hujan, ya ini namanya hujan. Berisik. Butiran air bah menjadi besar dan seperti tembakan beruntun dari langit. Jikalau aku sedang dijalan mungkin wajahku sakit-sakit, seperti dlempari kerikil. Dan atap tempatku duduk sekarang hujan menetes-netes memercik di layar komputer lipatku. Sebaiknya aku menyingkir.

Demi kebaikan komputer lipat. Yang menyimpan rindu dalam bentuk gambar dan kata-kata.

Yogyakarta, 4 Desember 2012

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun