Mohon tunggu...
Jagat Alit
Jagat Alit Mohon Tunggu... Novelis - Konten Kreator

Mantan Super Hero. Sekarang, Pangsiun. Semoga Berkah Amin

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

Pendekar Siluman

20 Februari 2019   09:45 Diperbarui: 20 Februari 2019   09:53 387
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Apalagi ketika dilihatnya selir barunya yang cantik datang menghampiri dirinya, yang sedang asyik bersantai dan sedikit melamun.

Alamanda adalah selir terbaru yang belum lama menghuni istana Kamayudha milik Panglima Banara.

Alamanda adalah anak seorang hartawan di Barat Laut Negeri Asoka, Sugiharta yang mempunyai puluhan kapal nelayan dan kapal pengiriman barang.

Anak tunggal Sugiharta yang selalu di manjakan dan mempunyai ambisi tentang harta dan jabatan seperti ayahnya.

Alamanda biasa hidup enak dan menjadi tuan puteri di tempat tinggalnya.

Dalam perjalanan untuk mengawasi keamanan di Negeri Asoka, kebetulan Banara lewat di daerah Hartawan Sugiharta dan di jamu oleh hartawan itu.

Di situlah Banara bertemu Alamanda anak tunggal yang cantik kesayangan Sugiharta.
" Pucuk di cinta ulam tiba "
Sugiharta bisa menumpang kemuliaan lewat anaknya jika berhasil " memikat " Panglima Perang yang berpengaruh ini.

Ternyata kelebihan harta dan kekayaan masih belum cukup untuk Sugiharta.

Dan semua keinginan Sugiharta terpenuhi.

Kini Alamanda yang cantik sudah berada di istana megah Kamayudha milik Banara sebagai selir baru!

" Kakanda Banara, ini teh hijau yang hangat dan potongan gandum yang lezat untuk sarapan," Alamanda melenggok memikat ke arah Banara dan meletakkan sarapan di meja di samping tempat Banara duduk.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun