"Ketumbarnya saja kalau begitu, "
"Terus kemiri, " Kuambil 5 butir kemiri.Â
"Sama ini, sudah sedia bumbu rawon instant, hehehe " Kataku sambil tertawa kecil.Â
"Kemarin sudah saya coba separuh, sepertinya rasa dan warnanya sudah pas. Jadi bisa jadi pertolongan pertama jika terjadi kegagalan, hihihi."
Aku memang sudah membeli 3 sase bumbu rawon instant. Tapi sepertinya kurang puas kalau cuma bumbu instant. Aroma dan rasanya kurang nendang.
" Dibuat tambahan bumbu saja nanti yang bumbu instant, " Kata Bu Yun.Â
"Nggih, Bu! "
Saya mulai mengulek bumbu.
- 5 butir kemiri,Â
-5 siung Bawang putih, dan
- 7 buah bawang merah. Ditambah
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!