CIMB Niaga menjadi bank asing terbesar dibanding bank-bank asing lainnya di Indonesia. CIMB merupakan bank asal Malaysia yang mengakuisisi Bank Niaga.
Kondisi ketimpangan persaingan di atas sebetulnya bisa dikatakan kurang sehat, apalagi 3 dari 4 bank yang mendominasi berstatus Bank BUMN.Â
BCA menjadi satu-satunya bank swasta yang mampu menyodok ke papan atas antara lain karena keunggulan teknologinya di bidang transaction banking.
Jadi, bagi bank swasta lainnya, termasuk pula bank asing yang beroperasi di Indonesia, perlu mempunyai strategi yang jitu agar mampu berkembang.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H