Mohon tunggu...
iin nuraeni
iin nuraeni Mohon Tunggu... Guru - seorang ibu yang menyukai anak-anak, suka menulis, dan ingin terus belajar.
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Belajar sepanjang hayat

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

1.2.a.6. Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2

11 September 2023   20:47 Diperbarui: 11 September 2023   21:00 416
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

a) Aktif berdiskusi dengan kepala sekolah dan rekan guru dalam menyusun program pembelajaran, menyusun perangkat pembelajaran yang kreatif dan inovatif serta berpihak pada murid, merencanakan kegiatan pembelajaran, serta melakukan refleksi pembelajaran.

b) Berkolaborasi dengan saling berbagi praktik baik pembelajaran yang telah dilakukan di kelas 

c) Berbagi praktek baik dengan rekan guru dengan melakukan pengimbasan terhadap pelatihan pengembangan diri yang telah diikuti 

d) Bekerja sama dengan wali siswa dalam memantau dan meningkatkan pembelajaran siswa.

  1. Inovatif

Saya adalah seorang guru yang inovatif, yaitu:

a) saya mampu membuat suasana kelas menjadi nyaman untuk belajar dengan menghias kelas bersama agar tidak nampak polos cat tembok saja dengan menempelkan berbagai instrumen kelas didalamnya seperti daftar piket, jadwal pelajaran, struktur organisasi kelas, zona kehadiran siswa, zona emosi, kata-kata motivasi, mading kelas, papan pajangan, dokumen portofolio siswa, dan lain sebagainya. 

b) saya mampu membuat solusi atau gagasan yang tepat terhadap setiap permasalahan yang ditemui dari hasil evaluasi atau refleksi di setiap kegiatan untuk dijadikan sebagai bahan perbaikan pada kegiatan atau pembelajaran berikutnya.

c). Saya mampu menemukan ide-ide atau gagasan baru tentang metode, media, dan suasana pembelajaran yang berpusat pada peserta didik dan menyenangkan.

  1. Berpihak pada Murid

Berpihak pada murid berarti mengutamakan kepentingan siswa, menuntun dan menjadi fasilitator bagi siswa dalam proses pengembangan potensi dan karakter mereka.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun