Min5050
SD12.959.79
Berdasarkan Tabel 2 dilihat bahwa rata-rata nilai post-test di tahap 1 kelas eksperimen yang diterapkan dengan model problem based learning adalah 74.88 dengan standar deviasi 12.95 dan di tahap 2 kelas kontrol yang diterapkan dengan model konvensional adalah 68.56 dengan standar deviasi 9.79. Hal Ini menunjukkan bahwa hasil belajar siswa yang di tahap 1 diterapkan dengan model problem based learning lebih baik dari pada hasil belajar siswa yang di tahap 2 kelas kontrol yang diterapkan dengan model konvensional.
Aktivitas siswa
Aktivitas siswa dilihat saat diterapkan dengan model problem based learning di tahap 1 kelas eksperimen adalah baik sekali, dapat dilihat pada Tabel 3
Tabel 3. Hasil Rata-rata Aktivitas Siswa Pada Pertemuan Pertama dan Kedua
IndikatorPersentase pertemuan pertamaPersentase pertemuan kedua▁χ
Kriteria
Mendengarkan / memperhatikan penjelasan guru100 0 0Baik sekali
Berdiskusi / Tanya jawab antar guru / siswa78,7 %90,9 %84.8Baik Sekali
Mengerjakan LKS90,9 %90,9 %90.9Baik sekali