Selain ditanam dan dibiarkan terurai alami, bisa juga dibakar terlebih dahulu lalu abu dari hasil pembakarannya baru ditabur di tanah sebagai pupuk.
5. Mendaur ulang tusuk sate menjadi kerajinan tangan
Jika sisa tusuk sate ini dijadikan suatu bentuk kerajinan yang bernilai ekonomi, ini bisa menjadi alternatif penghasilan juga sebagai bentuk pelampiasan hobi.
---
Nah, itu tadi beberapa cara yang mudah dan aman yang bisa kalian lakukan dalam membuang sisa tusuk sate agar tak membahayakan orang lain.
Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H