Mohon tunggu...
Sosbud Pilihan

Ada yang Salah dengan Masyarakat Kita

29 Juni 2018   23:26 Diperbarui: 29 Juni 2018   23:31 494
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

5. Malas mengakui kesalahan dan mendadak menjadi Tunarungu. 

6. Keinginan untuk memiliki lebih banyak dari apa yang bisa di genggam. 

7. Mudah tergiur dengan apa yang di tawarkan, dengan beberapa syarat yang merugikan pihak lainnya.

8. Merasa aman dengan segala penjagaan yang di milikinya sehingga berani untuk berkata dan berbuat sesukanya. 

9. Berkata dan berbuat sesukanya,  namun terlalu takut untuk membenahi semuanya. 

10. Berkata dan berbuat sesukanya, namun merasa tidak mau tahu atas keputusannya dan menolak pemasukan orang tanpa menimbangnya. 

11. Bodoh, di imingi dengan janji - janji keindahan dalam bentuk A namun yang di dapat keburukan bagi lingkungan sekitar dan hanya keindahan dalam bentuk C yang di dapat,  namun ia setuju setuju saja.

12. Menginginkan yang orang lain miliki.

13. Rasa ingin memiliki yang berlebihan,  banyak menginginkan suatu hal namun tidak memiliki kemampuan sehingga terjadi tindakan pencurian. 

14. Rasa takut  membentuk atasan yang salah, atas dasar takut hilang jabatannya.

15. Rasa ketersinggungan yang begitu tinggi,  sehingga kesalahpahaman sedikit pun berdampak pada tindakan kekerasan. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun