Mohon tunggu...
Fatmi Sunarya
Fatmi Sunarya Mohon Tunggu... Penulis - Bukan Pujangga

Penulis Sederhana - Best in Fiction Kompasiana Award 2022- Kompasianer Teraktif 2020/2021/2022 - ^Puisi adalah suara sekaligus kaki bagi hati^

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Artikel Utama

Eksplorasi Desa Renah Kasah

28 Agustus 2020   15:41 Diperbarui: 29 Agustus 2020   04:10 837
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gunung Kerinci dari Renah Kasah/Foto Fatmi Sunarya

Lokasi wisata alam di Kabupaten Kerinci ada yang diperlukan jalan kaki yang cukup jauh, kadang memakan waktu berjam-jam. Medan cukup sulit dan harus memikirkan cukup tidak estimasi waktu satu hari perjalanan bolak balik.

Btw, wisata alam memang selalu mengasyikan, walau lelah tapi berdekapan dengan alam selalu membawa damai pikiran dan hati. Apalagi jika kita mendapatkan hasil memotret alam yang bagus.

Perjalanan ke suatu lokasi wisata alam kadang jarang kita lakukan beberapa kali. Seperti hidup ini, tidak pernah ada kata "dua kali", kesempatan hidup di dunia ini hanya sekali. So, nikmati hidupmu dan nikmati perjalananmu, semoga bahagia memelukmu dengan erat. Terima kasih, salam lestari.

Anak-anak Desa Sungai Sampun/Foto Fatmi Sunarya
Anak-anak Desa Sungai Sampun/Foto Fatmi Sunarya

Fatmi Sunarya, 28 Agustus 2020

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun