Mohon tunggu...
Sulthon Fajar Sholikhin
Sulthon Fajar Sholikhin Mohon Tunggu... Guru - Guru

Saya adalah guru mata pelajaran bahasa indonesia di SMA Negeri 1 Blora, Jawa Tengah. Saya mengajar sejak tahun 2014.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

ANTOLOGI PUISI

7 Juni 2023   19:45 Diperbarui: 7 Juni 2023   19:55 1980
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Berkurung aku dalam sangkar keheningan Menepi dari bisingnya keramaian

Hingar bingar hanyalah sebuah ilusi Hati yang suram selalu menemani Sukmaku melara, menangisi

Jiwa kesepian ini

Dalam kebingaran terasa sepi Kebingaran yang tak bisa dinikmati

Aku, menyendiri Digerogoti oleh sepi Berkasih dengan sunyi

Menyiksa hati dan tak mau pergi

 

SEMU

Ketika kesedihan datang melangkah Engkau seakan hadir lewat mimpi indah Engkau datang menemui ku

Berbisik dan merengkuh Seakan mimpi itu nyata adanya

Bayang semu wajah mu itu Terpatri dalam ingatanku Suara indah khasmu Menetap dalam sanubari ku

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun