Aktivitas pembelajaran
I
Semua sudah dipahami dengan baik
II
Sebagian belum dipahami
III
Semua belum dipahami
Â
Apabila dari ketiga aspek di atas terdapat satu atau lebih kondisi peserta didik sesuai dengan kondisi II dan III, peserta didi dipersilahkan mempelajari kembali bahan kajian pada kegiatan pembelajaran ini. Dengan mempelajari kembali tersebut diharapkan bahwa kompetensi target pada unit pembelajaran ini dapat dikuasi dengan baik, semua materi dapat peserta didik pahami dengan baik, dan semua aktivitas pembelajaran juga bisa peserta didik pahami. Apabila hal tersebut telah peserta didik penuhi, berarti peserta didik telah siap melanjutkan pembelajaran pada materi berikutnya. Untuk meningkatkan kualitas peserta didik dalam melaksanakan pembelajaran materi ide pendiri bangsa tentang dasar negara, peserta didik dipersilahkan mempelajari lebih lanjut materi ide pendiri bangsa melalui berbagai referensi lain.
      Mengetahui                                        Pati, 20  Juni 2022
      Kepala SMK Negeri 3 Pati                             Penyusun