Mohon tunggu...
Supriyatna
Supriyatna Mohon Tunggu... Penulis - Emosi diujung pena

Menjadi bijak bukan dengan cara mengkritik atau Menasehati Orang lain, Menjadi Bijak berani memberi Solusi bagi permasalahan Orang Lain. " Karena Nasehat bukanlah Solusi, Jadi jangan memberi Solusi dengan cara memberi Banyak Nasehat"

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Emosi Diujung Pena

22 Mei 2020   12:26 Diperbarui: 22 Mei 2020   12:23 185
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Soto anu aja dah sama kayak si Aa nya Mba"

Jawab temanku masih meledek

"Apaan sih luh pea bener, Ayo duduklah"

Seruku sambil menarik telinganya untuk duduk.

Dan Kami pun duduk sambil menunggu Soto kami di siapkan.
Sementara sambil menunggu soto yang sedang di siapkan Aku pun mengambil Handphone dari sakuku.

Dan memeriksa pesan dari Dia yang belum sempat Aku buka.
dan pada saat Ku buka ,
Aku terkejut melihatnya, karena benar saja Dia mengirim Fotonya bersama rekan kerjanya mungkin.

Ternyata memang benar Dia berada di Jepang.
karena terdapat Foto pemandangan Gunung Fuji.

Aku pun membalas Foto itu

"Hm...Iya deh Saya percaya"

Balasku

Dan tak lama berselang Dia pun membalasnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
  15. 15
  16. 16
  17. 17
  18. 18
  19. 19
  20. 20
  21. 21
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun