Mohon tunggu...
EDHIVIRGI
EDHIVIRGI Mohon Tunggu... Wiraswasta - kreatif adalah salah satu motivasi hidup saya

EVENT CONSULTANT - OWNER VIRGI INDONESIA - OWNER VIPTRIPNESIA - AUTHOR Bergelut di bidang Event Organizer dari 2001 hingga saat ini, memiliki brand Identity Virgi Indonesia yang bergerak di bidang garap MICE dan Event Organizer serta Viptripnesia yang bergerak di bidang Incentive Planner dan Tour Planner. Disamping itu menulis menjadi bagian kesibukan yang memenuhi hari harinya, ditambah dengan kesibukannya sebagai Event Consultant di beberapa perusahaan . Dalam menulis 2 buah buku sudah di terbitkan Mahapralaya Airlangga dan Cinta separuh Waktu, saat ini sedang merampungkan beberapa tulisan fiksi dan juga edukasi seperti Menjadi Event Organizer Masa Depan dan lain sebagainya.

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

Cinta Separuh Waktu #1

26 Desember 2020   20:14 Diperbarui: 26 Desember 2020   20:16 263
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Terkadang merenda satu persatu masalah dengan berdiam diri di kamar tak juga meretas akar masalah yang tengah dihadapinya. Melamunkan semua kenangan pertama dia kenal Rian, berikut hari-hari indah yang mereka lalui hingga menuju mahligai pernikahan, tak juga mampu menepis kegelisahan hatinya. Instrospeksi diri juga, sudah dilakukannya.

"Mungkin memang aku yang bodoh" keluhnya,

"Tak bisa menjadi seorang istri yang baik, tak bisa masak enak, tak bisa berdandan cantik buat suami"

"Aahhh itu mah klise," kata Kei salah satu sahabat yang selalu menjadi tempatnya menumpahkan semua perasaannya yang gundah.

"Kamu tidak bodoh dan kamu itu kalo masak uuuenaknya ngalah-ngalahin chef Juna tahu enggak"

"Buktinya kalo kamu masak pasti aku makan dengan lahap, jadi kalo kamu bilang masakanmu ghak enak, pasti orang itu yang bodoh dan tidak punya taste yang baguslah" ucap Kei dengan gaya songongnya.

"Lalu apa kesalahanku sampai-sampai mas Rian tak betah di rumah"

"Eehhhhhmmm menurutku sih dasar suamimu yang ghak bener Nyet" kata Kei yang selalu memanggil Nyet pada Dhe dengan ekspresi tak berdosa ngebodoh-bodohin suami orang.

"Ghak bener gimana maksutmu, atau ..."

"Atau punya selingkuhan maksutmu Nyet" seloroh Kei.

Dhe diam saja tak bisa menjawab.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun