Mohon tunggu...
Dwi retnowulandari
Dwi retnowulandari Mohon Tunggu... Guru - Guru

Saya adalah guru di salah satu instansi lembaga pendidikan di kabupaten Trenggalek, ingin menyalurkan minat menulis saya dalam wadah media elektronik disini

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Penerapan Model Pembelajaran PBL pada Materi Gangguan Sistem Pencernaan Manusia dengan Berorientasi pada Pembelajaran HOTS (Best Practice)

23 November 2023   10:25 Diperbarui: 23 November 2023   10:39 393
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

3.5  Menganalisis system pencernaan pada manusia dan memahami gangguan yang berhubungan dengan sistem pencernaan, serta upaya menjaga kesehatan sistem pencernaan.

  •    Menyajikan hasil penyelidikan tentang pencernaan mekanis dan kimiawi.
  • C.Metode/Cara Melaksanakan Kegiatan
  • Cara yang digunakan dalam pelaksanaan best practice ini adalah menerapkan pembelajaran IPA dengan model pembelajaran PBL  dan metode Windows Shopping.

Berikut ini adalah langkah-langkah pelaksanaan best practice yang telah dilakukan :

  • Pemetaan Kompetensi dasar

3.5  Menganalisis system pencernaan pada manusia dan memahami gangguan yang berhubungan dengan sistem pencernaan, serta upaya menjaga kesehatan sistem pencernaan.

  •  Menyajikan hasil penyelidikan tentang pencernaan mekanis dan kimiawi.
  • Perumusan Indikator Pencapaian Kompetensi
  • IPK pendukung
  • 3.5.1 Mengidentifikasi jenis-jenis zat makanan yang dibutuhkan oleh manusia.
  • 3.5.2 Menjelaskan fungsi jenis-jenis zat makanan bagi manusia.
  • 3.5.3 Mengidentifikasi kandungan zat makanan pada makanan.
  • 3.5.4 Mengidentifikasi organ-organ sistem pencernaan pada manusia.
  • 3.5.5 Menjelaskan proses pencernaan pada manusia.
  • 3.5.6 Menentukan fungsi organ-organ system pencernaan pada proses Pencernaan pada manusia.
  • IPK Kunci
  • 3.5.7 Menganalisis proses dan hasil pencernaan secara mekanik pada manusia.
  • 3.5.8 Menganalisis proses dan hasil pencernaan secara kimiawi pada manusia
  • 3.5.9 Menjelaskan gangguan yang berhubungan dengan system pencernaan manusia.
  • 3.5.10 Menjelaskan upaya dalam memelihara kesehatan system pencernaan manusia.

  • Pemilihan Model Pembelajaran
  • Model pembelajaran yang dipilih dalam Best Practice ini adalah PBL dengan Metode Windows Shopping.

 

  • Merencanakan kegiatan Pembelajaran sesuai dengan Model Pembelajaran. Pengembangan desain pembelajaran dilakukan dengan merinci kegiatan pembelajaran yang dilakukan sesuai dengan sintak PBL.
  •        Berikut ini adalah rencana kegiatan pembelajaran yang dikembangkan berdasarkan model PBL
  •   
    • KEGIATAN PEMBELAJARAN
    • ALOKASI WAKTU
    • Kegiatan Pendahuluan
    • Pendahuluan
    • (persiapan/orientasi)
    • Guru mengucapkan salam
    •  Peserta didik berdoa dengan dipimpin oleh ketua kelas
    • Peserta didik membaca ayat Al-Quran
    • Guru mengecek kehadiran peserta didik
    • Peserta didik melakukan kegiatan literasi membaca
    • 10 menit

    • Apersepsi

    Pesrta didik menjawab pertanyaan yang disiapkan

      Guru

      1. pernahkah kalian merasa sakit perut karena diare ?

      2. apa penyebab dari sakit perut tersebut?

      3. apa yang kalian lakukan jika merasakan gigi sakit ?

      4. apa upaya agar tidak sakit gigi ?

     

    HALAMAN :
    1. 1
    2. 2
    3. 3
    4. 4
    5. 5
    6. 6
    Mohon tunggu...

    Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
    Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
    Beri Komentar
    Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

    Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun