Mohon tunggu...
Diana NurIslamiati
Diana NurIslamiati Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa S1 akutansi Universitas Pamulang

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Manajemen Strategi dan Implementasi Pemerintah

25 Oktober 2023   21:26 Diperbarui: 25 Oktober 2023   21:37 792
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Perencanaan strategi yang dilakukan perlu didukung oleh dua faktor penting:

1) Struktur Pendukung:

 A. Struktur organisasi yang efisien akan mendukung pelaksanaan sistem pengendalian manajemen yang baik, sehingga strategi yang telah dirancang dapat membantu perusahaan mencapai visi, misi, tujuan, dan strategi yang telah ditetapkan.

 B. Oleh karena itu, diperlukan restrukturisasi dan reorganisasi yang didasarkan pada prinsip-prinsip berikut:

1. Perubahan dalam struktur organisasi harus meningkatkan kemampuan untuk mencapai strategi yang diimplementasikan.

2. Para pemimpin eksekutif harus bertanggung jawab atas pelaksanaan strategi hingga tingkat terendah.

3. Lembaga legislator harus bertanggung jawab secara kolektif dalam perencanaan kebijakan strategis, alokasi sumber daya, dan evaluasi kinerja manajemen eksekutif.

2) Proses dan praktik implementasi di lapangan terkait dengan sistem dan prosedur pengendalian. Untuk perencanaan strategi yang sukses, diperlukan kejelasan dalam wewenang, tanggung jawab, serta delegasi tugas.

3) Kultur organisasi, yang mencakup perilaku dan sikap anggota organisasi, juga harus mendukung perubahan yang diperlukan untuk melaksanakan program-program dengan efektif dan efisien dalam perencanaan strategi.

C. Penganggaran

Dalam organisasi sektor publik proses penganggaran sangat berbeda pada karakteristiknya dengan penganggaran sektor swasta .

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun