Contoh :
- Lampiran: 1 (satu) berkas proposal
- Lampiran: 2 (dua)lembar run down acara
- Lampiran: -
*kata lampiran tetep diketik apabila tidak ada yang dilampirkan, maka diberi tanda (-)
- Hal
Kata hal diketik dibawah kata lampiran. Hal berisikan inti keseluruhan dari surat
Contoh :
Hal : Permohonan Peminjaman Tempat
Hal : Permohonan Peminjaman Alat
Hal : Undangan CEKATAN
Hal : Pemberitahuan
- Tujuan surat
- Penulisan tujuan surat didahului kata yang terhormat disingkat Yth. Kemudian nama jabatan atau ma,a orang yang dituju.
- Singkatan Yth. Diketik dibawah kata hal
- Nama tempat pada alamat yang dituju tidak didahulukan kata depan “di”
- Tidak diperbolehkan menggunakan kata “di tempat”
Contoh : Yth. Kepala Sub Bagian Perlengkapan
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!