-
Â
Dalam waktu 4 malam, kapal yang mereka tumpangi tiba di Pulau Sicilia. Mereka kemudian menemukan kapal niaga lain, yang kali ini menuju kota pelabuhan terbesar di India, Mumbai. Merekapun menumpang kapal ini.
Â
Berbeda dengan kapal sebelumnya, kapal niaga yang menuju Mumbai, menyinggahi banyak pelabuhan. Mulai dari Kreta, Suez, Jeddah, Adis Abeba, barulah menuju Mumbai. Total 3 minggu waktu bagi mereka untuk tiba di Mumbai.
Â
Di Mumbai, mereka bertemu dengan nelayan-nelayan dari Pulau Wee-Sabang, yang masuk ke dalam wilayah Hindia Belanda. Disanalah mereka tahu. Negeri muda itu bernama Republik Indonesia. Prapto, Alex, beserta rekan lainnya menumpang perahu nelayan tadi. Menuju Pulau Wee.
Â
Sekitar 3 malam perjalanan. Tibalah mereka di Pulau Wee.
Â
Saat perahu mendekati Teluk Sabang,