Mohon tunggu...
Desi SPd
Desi SPd Mohon Tunggu... Guru - Guru

saya seorang guru yang mengajar di SD N 24 Rumbih, saya senang membaca buku,olah raga volly dan wisata alam.saya berdomisili di Desa Rumbih Kecamatan Silat Hilir,

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Best Practice

16 Februari 2024   22:29 Diperbarui: 16 Februari 2024   22:39 119
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

        proses dalam pembelajaran tersebut yaitu merancang  pembelajaran yang berpusat pada peserta didik dengan mengemabangkan RPP dan lembar kerja (LKPD) yang berpusat pada peserta didik yang terkait dengan kompetensi dasar, Indikator, dan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai. Proses pengembangan RPP yang berpusat pada peserta didik dengan menentukan kegiatan-kegiatan pembelajaran apa saja yang dapat meningkatkan motivasi belajar peserta didik dalam seluruh rangkaian pembelajaran dari awal sampai akhir.

Aksi 2 :

      Untuk mengatasi tantangan Aksi 2 dalam menerapkan model problem based learning dengan cara memberikan kesempatan kepada masing-masing kelompok untuk menunjuk perwakilannya untuk menjawab pernyataan yang ada pada LKPD dan memberikan alasan atas pilihannya.

     Sumber daya yang diperlukan untuk melaksanakan strategi pembelajaran tersebut yaitu kemampuan guru dalam mengembangkan model pembelajaran dan kemampuan guru dalam menggunakan IT. serta sumber daya lain yang menunjang misalnya seperti perlengkapan IT dan jaringan internet, walaupun peralatan ini juga tidak semua sekolah memiliki apalagi yang berada di daerah tertinggal.

D. REFLEKSI HASIL DAN DAMPAK

     Bagaimana dampak dari aksi dari Langkah-langkah yang dilakukan? Apakah hasilnya efektif? Atau tidak efektif?  Mengapa? Bagaimana respon orang lain terkait dengan strategi yang dilakukan, Apa yang menjadi faktor keberhasilan atau ketidakberhasilan dari strategi yang dilakukan? Apa pembelajaran dari keseluruhan proses tersebut

     Dampak dari aksi dari langkah-langkah yang telah saya lakukan hasilnya terlihat efektif, ini terlihat dari angket keterlaksanaan yang telah saya sebarkan ke peserta didik setelah pembelajaran dilaksanakan terlihat respon mereka sangat baik, keberhasilan pembelajaran ini juga ditentukan oleh guru dalam mengelola pembelajaran terutama dalam pemilihan model pembelajaran. Pemilihan model pembelajaran inovatif yaitu PBL dan aktivitas pembelajaran yang berpusat pada peserta didik sangat membantu dalam 

     meningkatkan motivasi belajar peserta didik dalam pembelajaran, sehingga selain meningkatkan motivasi juga dapat meningkatkan keaktifan belajar peserta didik.

       Pembelajaran yang saya peroleh dalam keseluruhan proses ini adalah sebagai guru kita harus lebih kreatif dan inovatif dalam memilih model pebelajaran, pemilihan model yang tepat dalam pembelajaran bisa meningkatkan motivasi belajar siswa, dan bukan hanya motivasi tetapi juga keaktifan dan hasil belajar siswa juga bisa meningkat.

E.Penutup

       Dalam setiap kegiatan pembelajaran Pemilihan model, metode, strategi, dan media dalam proses pembelajaran, harus dapat dilihat materi yang akan di sampaikan karena sangat berpengaruh terhadap keberhasilan suatu kegiatan pembelajaran. Dalam 2 kali pembelajaran yang telah saya lakukan tentunya masih banyak kekurangan dan kesalahan, semoga kedepannya bisa lebih baik lagi. Dan juga semoga dapat bermanfaat bagi siswa dan guru khususnya SMPN 3 SILAT HILIR. Saya mengucapkan ribuan terima kasih kepasa kepala sekolah dan guru SMPN 3 Silat Hilir yang telah memberikan kesempatan kepada saya untuk melakukan kegiatan PPL sehingga kegiatan pembelajaran di dalam kelas dapat berjalan dengan baik walaupun masih banyak kekurangan yang saya lakukan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun