Mohon tunggu...
raden kuswanto
raden kuswanto Mohon Tunggu... Buruh - saya hanya seorang yang mencoba menggambar apa yang ada di kepala saya dengan huruf, kata dan kalimat

saya dilahirkan di sebuah pulau di timur indonesia. diberi nama raden kuswanto dibesarkan di ujung timur pulau jawa.

Selanjutnya

Tutup

Filsafat Pilihan

Mengenal Makna Angka 1 Sampai dengan 10

15 Desember 2020   00:17 Diperbarui: 26 April 2021   11:26 35546
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Padat adalah bentuk fisik benda yang keras pejal kebanyakan bentuknya tetap dan mengambil ruang. Maka hal ini mewakili asma Allah Al Qowiyyu (Allah Maha Kuat), Al Matiin (Allah Maha Kokoh) karena itu kita menggunakan benda padat untuk melindungi ataupun membungkus sesuatu biar aman. Juga mewakili asma Allah Al Baari (Yang Maha Melepaskan (membuat membentuk menyeimbangkan)).

Cair merupakan bentuk benda yang menyesuaikan dengan tempatnya (fleksibel) dan diperlukan wadah (padat) untuk menampungnya. Dan asma Allah Al Lathiif (Allah yang Maha Lembut) yang paling pas menggambarkan sifat benda cair ini menurut saya.

Gas adalah wujud dari benda yang tidak terlihat oleh mata kita karena terlalu kecil partikelnya. Gas juga bentuk benda yang menempati semua ruang yang ada. Asma Allah Al Baathin (yang Maha Gaib) yang paling pas untuk menggambarkan sifat benda gas ini menurut saya.

Tiga bentuk padat, cair, dan gas saling berinteraksi dan saling melengkapi membuat siklus. Siklus ini dipicu oleh panas. Panas membantu terbentuk sebuah siklus perubahan.

Jadi siklus ini terdiri dari empat unsur padat, cair, dan gas, ditambah panas sebagai pemicu proses perubahan. Salah satu sumber panas itu adalah api. Dalam pembahasan angka selanjutnya yaitu angka empat akan kita ambil contoh dari tiga bentuk umum benda ditambah dengan api.

Angka 4 (empat)

Dari angka tiga yang terdiri dari bentuk zat padat, cair, dan gas, membentuk suatu siklus yang dipengaruhi oleh panas. Kita ambil contoh sebagai wakil dari zat terserbut. Tanah mewakili bentuk padat, air mewakili bentuk cair, udara mewakili bentuk gas, dan api sebagai sumber panas.

Tanah, ya tanah! Ada banyak unsur padatan dalam tanah. Ada banyak materi padat yang tercampur dalam tanah. Dan saya tidak bisa menjelaskan lebih dalam tentang tanah. Saya rasa kamu sudah tahulah, atau lebih tahu. Tanah tempat kita dan mahluk Allah Subhanahu wa Ta'ala (hewan dan tumbuhan darat) berpijak dan berinteraksi. "Wes ngerti dewe lah."

Air, juga benda yang umum ada disekitar kita seperti tanah. Semua mahluk butuh air dengan kadar yang berbeda-beda. Bahkan bumi sebagian besar terdiri dari air. Mahluk hidup dalam air juga sangat banyak. Ada banyak unsur yang larut dalam air. Ada air tawar dan air asin, yang membedakannya adalah banyak tidaknya unsur garamnya. "Wes ngono ae yo!"

Udara, semilirnya angin bisa kita lihat dengan bergoyangnya daun-daun, atau rasa sejuk yang menerpa tubuh kita. Yaitu adalah udara yang bergerak. Layaknya air dan tanah di dalam udara juga terdapat banyak unsur penyusunnya.

Baca Juga: Misteri Angka 144 dalam Kepercayaan Kuno

Bila kita belajar ilmu alam, kita akan banyak tahu tentang tanah, air, dan udara. Mungkin lain waktu ada teman yang bisa membantu saya menjelaskan tentang tanah, air dan udara. "Tunggu ya! Semoga teman kita itu datang. Hahahha"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun