Pemerintah menuntut untuk belajar online
Tapi yang terjadi tidak pernah berpikir para nasip dan pelajar pelosok
Orang kota semuanya serba ada
lalu pelosok?
Handphone pinjam, laptop pinjamÂ
jaringan harus sodor tangan kelangit bahkan harus kebalik bukit
arus listrik harus cari kekampung tetangga
Pak, foto ini menagih banyak janji manis dari para pemanisÂ
pemerintah negeri ini.
Puisi diatas dibuat pada tanggal 25 November 2020 dibalik bukit, diatas gundukan tanah yang haus akan keadilan. Puisi ini saya tulis atas dasar keresahan dalam hati sebagai gundah gulana yang memantikan jiwa. Melihat anak SD bermain tidak ingat tugas, anak SMP-SMA minta ke orang tuanya untuk dibelikan Hp bahkan laptop. Melihat begitu banyak orang tua yang mengeluh harga jual menurun.Â