Mohon tunggu...
Martha Weda
Martha Weda Mohon Tunggu... Freelancer - Mamanya si Ganteng

Nomine BEST In OPINION Kompasiana Awards 2022, 2023. Salah satu narasumber dalam "Kata Netizen" KompasTV, Juni 2021

Selanjutnya

Tutup

Foodie Artikel Utama

Resep Tekwan Khas Palembang, Segar dan Gurih Rasanya

6 Januari 2022   15:26 Diperbarui: 7 Januari 2022   03:14 2456
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tekwan khas Palembang (Foto Martha Weda)

5. Kemudian masukkan tekwan, bengkuang, bunga sedap malam, dan jamur kuping, masak hingga tekwan lebih empuk dan bahan pelengkap lunak.

6. Tekwan siap disajikan di mangkuk atau piring.

7. Taburkan irisan daun bawang, daun seledri dan bawang merah goreng.

Lebih sedap bila ditambahkan sedikit sambal. Bila ingin dinikmati bersama sedikit nasi juga tetap enak. Ya, kan orang Indonesia belum makan kalau belum ketemu nasi, hehe...

Demikian resep sajian nusantara kali ini, semoga menggugah selera ya.

Salam.

***

Bacaan : 1, 2

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun