Dengan demikian dalam kasus Supriyani ini diharapkan hakim akan membuat putusan dengan berdasarkan pada alat-alat bukti yang telah diajukan dan diperiksa dalam persidangan tersebut. Selain itu diharapkan pula hakim lebih mengedepankan hati nurani dalam membuat putusan tersebut sehingga akan tercapai keadilan yang sebenarnya. Â Â
Apapun putusan yang dibuat dan kemudian diucapkan oleh Majelis Hakim dalam persidangan perkara (Supriyani) tersebut harus kita hormati, meskipun tidak semua pihak merasa puas dengan putusan tersebut. Bagi pihak yang merasa tidak puas masih ada upaya hukum lain yang dapat ditempuh.
  Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H