Mohon tunggu...
Aspar
Aspar Mohon Tunggu... Guru - Guru

Hobi bidang olahraga dan pendidikan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Demonstrasi Kontekstual Modul 3.2 Pemimpin dalam Pengelolaan Sumber Daya

24 Februari 2023   21:35 Diperbarui: 24 Februari 2023   21:36 86
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Bagaimana murid berkontribusi dalam mewujudkan kelas nyaman dan menyenangkan?

Guru mengajak murid berkontribusi dalam pembagian kelompok kerja.

Kapan waktu pelaksanaan dan berapa lama target waktu untuk mencapainya?

Guru meminta murid berdiskusi serta berkolaborasi dalam menentukan waktu dan target pelaksanaan.

Alat dan bahan apa yang dibutuhkan untuk mewujudkan kelas impian sesuai impian murid?

Guru meminta murid berdiskusi serta berkolaborasi menentukan alat dan bahan yang dibutuhkan dalam gotong royong mewujudkan kelas nyaman dan menyenangkan

Bagaimana pelaksanaannya?

Guru membimbing murid melakukan gotong royong mewujudkan kelas nyaman dan menyenangkan.

Bagaimana hasilnya?

Guru mengapresiasi hasil kerja murid mewujudkan kelas nyaman menyenangkan untuk penyemangat belajar.

Tahapan BAGJA yang dilakukan guru pada video merupakan wujud guru sebagai pemimpin pembelajaran. Peran pemimpin yang digambarkan oleh guru adalah menerapkan pendekatan berbasis aset. Hal ini terlihat selama tahapan BAGJA guru memanfaatkan semua kekuatan yang dimiliki kelas. Selain itu guru juga memanfaatkan hubungannya dengan kelas lain untuk study banding.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun