Mohon tunggu...
Adjat R. Sudradjat
Adjat R. Sudradjat Mohon Tunggu... Penulis - Panggil saya Kang Adjat saja

Meskipun sudah tidak muda, tapi semangat untuk terus berkarya dan memberi manfaat masih menyala dalam diri seorang tua

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Kaki Siapa di Bawah Ranjang?

16 Februari 2020   11:14 Diperbarui: 16 Februari 2020   11:25 378
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi - Kompas.com

Setiap penjuru rumah diperiksa oleh mereka bertiga. Demikian juga kamar tidur Teh Euis yang diduga merupakan tempat kejadian, tak luput diperiksanya juga. Dibarengi oleh Teh Euis - tentu saja. 

Dan ketiganya sama sekali tidak menemukan yang dicarinya.

Teh Euis pun seperti memperoleh kemenangan. Sementara mereka bertiga kebingungan. Dan mata ketua RW menatap tajam pada kepala keamanan.

Wajah kepala keamanan pun langsung tertunduk.

"Betul 'kan, Pak. Tidak ada siapa-siapa? Teh Euis bertanaya memecah kesunyian. Pak RW gelagapan.

Tapi tiba-tiba kepala keamanan berseru, "Lalu kaki siapa itu?" katanya sambil menunjuk ke bawah kolong ranjang.

Teh Euis langsung pucat. Sedangkan kepala keamanan langsung menyeret kaki yang hanya tampak kedua telapaknya itu agar keluar dari persembunyian.

Teh Euis pun langsung tidak berkutik. Si Opik tertangkap basah bersembunyidi bawah ranjang dengan keadaan telanjang.***

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun