Sejauh mana seseorang mengetahui kekuatan dan kelemahannya.
Lalu, bagaimana cara untuk meningkatkan Learning Agility?
Mengembangkan learning agility dapat dilakukan dengan berbagai cara, adapun langkah-langkah praktis yang dapat dilakukan untuk mengembangkan learning agility adalah seperti :
- Mencari pengalaman baru
- Melakukan pembelajaran secara aktif dan reflektif
- Menjaga sikap terbuka terhadap perubahan
- Menjalani pendidikan atau pengembangan diri secara formal dan informal
- Belajar melalui praktik, seperti pembelajaran berbasis proyek
- Membangun jaringan profesional yang kuat
- Meminta feedback dan melakukan refleksi diri
- Pembacaan yang luas dan diversifikasi sumber informasi
- Mengembangkan kemampuan berpikir kritis
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H