inspirasi saya setelah membaca buku ini, saya tertarik dengan pembahasan korupsi disini yang mungkin tidak bisa saya jelaskan secara mendetail, akan tetapi saya jadi tau bahwa cara pandang terhadap kekayaan yang salah akan menyebabkan cara yang salah dalam
mengakses kekayaan. Korupsi dengan demikian kiranya akan terus berlangsung, selama masih
terdapat kesalahan tentang cara memandang kekayaan. Semakin banyak orang salah dalam
memandang kekayaan, maka semakin besar pula kemungkinan orang akan melakukan
kesalahan dalam mengakses kekayaan. Jadi semuanya harus diawali dari niat untuk berubah dari diri sendiri dulu.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H