Mohon tunggu...
Anita Eka Irianti
Anita Eka Irianti Mohon Tunggu... Guru - Guru

Mari cerdaskan generasi bangsa

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Best Practice Penerapan Pendekatan Contextual Teaching and Learning pada Mata Pelajaran PPKn

21 Januari 2023   19:07 Diperbarui: 21 Januari 2023   19:16 756
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Penulis

Anita Eka Irianti, S.Pd

Tanggal

8 Januari 2022

Situasi: 

Kondisi yang menjadi latar belakang masalah, mengapa praktik ini penting untuk dibagikan, apa yang menjadi peran dan tanggung jawab anda dalam praktik ini.

Latar belakang masalah dari praktik ini adalah sebagai berikut:

Saat guru menjelaskan materi tentang Hak dan Kewajiban Warga Negara peserta didik tidak fokus, kurang bersemangat mengikuti pembelajaran.

Peserta didik kesulitan mengerjakan soal-soal yang diberikan guru, hanya 45% yang mampu menjawab soal dengan benar dan telah mencapai KKM. Hal ini dilihat dari soal post test yang diberikan guru diakhir proses pembelajaran

Peserta didik tidak berani bicara untuk mengemukakan pendapat dikarenakan tidak percaya diri dan takut salah, hanya 14% saja yang memiliki keberanian bertanya dan mampu menjawab pertanyaan dari guru. Hal ini dapat dilihat dari keaktifan peserta didik selama proses pembelajaran.

Indikator yang terlihat dari siswa yang memiliki motivasi yang rendah saat pembelajaran sebagai berikut :

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun