Mohon tunggu...
Yedija Luhur
Yedija Luhur Mohon Tunggu... Foto/Videografer - Photographer

Based on Jakarta Greater Area i'm a full time photographer, specialized in portrait and company profile. also doing content creation at social media platform, website, and blogging.

Selanjutnya

Tutup

Entrepreneur Artikel Utama

Wedding Photography, Sebuah Industri Sunset atau Sunrise

25 Juni 2024   10:47 Diperbarui: 27 Juni 2024   10:33 81
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ILUSTRASI Wedding | Unsplash/Alvaro CVG via Kompas.com

Etika kerja kita sangat diuji di market ini, mulai dari penamilan atas kepala hingga kaki. Di level ini, alat fotografi bukan menjadi hal yang utama lagi tapi gimana cara kita bertutur, bergaul dengan klien, memiliki level percakapan yang sama dengan klien menjadi kunci dalam suksesnya fotografer di kelas ini.

....

Kalau kita tarik lebih jauh lagi, ada lagi kelas Ultra Upper, ini merupakan top 1% class yang rela membayar berapapun harga yang kita berikan. Di market ini, yang mereka beli sudah bukanlah jasa kita, atau taste kita semata, tapi mereka membeli trust (kepercayaan) & nama besar seorang fotografer. Tentunya self branding menjadi kunci dan mungkin pemain di level ini bisa dihitung dengan jari di indonesia ini.

Semangat terus untuk berkarya teman-teman fotografer :)


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Entrepreneur Selengkapnya
Lihat Entrepreneur Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun