Mohon tunggu...
Antonius Hananta Danurdara
Antonius Hananta Danurdara Mohon Tunggu... Guru - Sedang Belajar Menulis

Antonius Hananta Danurdara, Kelahiran Kudus 1972. Pengajar Fisika di SMA Trinitas Bandung. Alumni USD. Menulis untuk mensyukuri kehidupan.

Selanjutnya

Tutup

Hobby Artikel Utama

Tidak Bisa Berenang? Sea Walker Aja

18 Juni 2022   08:30 Diperbarui: 19 Juni 2022   12:54 1336
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Menyentuh Ikan (Tanjung Benoa-2019, Dokumen Pribadi)

Akhir Cerita

Permainan air sea walker berlangsung sekitar 15-20 menit di dasar laut. Bagi saya, pengalaman tersebut menjadi jawaban terhadap rasa penasaran yang selama ini hanya melihat aktivitas sea walker lewat foto atau tayangan video.

Namun pengalaman ini juga berbuntut sedikit ketidaknyamanan pada telinga setelah kembali ke darat. Ada suara ‘kresek’ saat menoleh atau menguap. Syukurlah gangguan tersebut hanya berlangsung tidak lebih dua hari dan tidak perlu penanganan serius dari dokter.

Dibanding dengan aktivitas snorkeling atau diving, permainan sea walker tidak membutuhkan dasar-dasar keterampilan berenang. Wisatawan hanya perlu mengikuti arahan para petugas saat di darat. Wisatawan hanya perlu mematuhi instruksi diver pemandu saat bersiap masuk ke air dan saat berada di dasar laut.

Jika aturan-aturan petugas dan diver pemandu dilaksanakan, kegembiraan dan keasyikan bermain sea walker pasti akan meluap-luap menjawab rasa keingintahuan kita.

Bandung, 17 Juni 2022

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun