Mohon tunggu...
Adica Wirawan
Adica Wirawan Mohon Tunggu... Wiraswasta - "Sleeping Shareholder"

"Sleeping Shareholder" | Email: adicawirawan@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Financial Artikel Utama

Jadilah Investor, Bukan "Impostor"

8 Oktober 2020   07:03 Diperbarui: 8 Oktober 2020   19:22 932
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
followers/ sumber: socialmediaweek.org

Jika dicermati dari modus operandinya, maka yang dilakukan oleh "owner" tadi mirip dengan perbuatan "impostor" dalam game Among Us. Di satu sisi, saat menjalankan sebuah misi, ia bisa menjadi mitra yang andal dan tangguh, sehingga keberadaannya dianggap cukup membantu peran pemain lain. Sementara, di sisi lain, ia dapat menjelma menjadi "serigala berbulu domba", yang tega mencelakai teman sendiri!

Makanya, dalam berinvestasi saham, kita mesti mewaspadai keberadaan "impostor" demikian. Kalau sampai berteman atau bahkan bergabung menjadi membernya, maka kita bisa saja dirugikan atas rekomendasi saham yang keliru dan ditinggalkan sendirian di dalam kesulitan. Jadi, saran saya, daripada ikut "impostor", lebih baik jadilah investor yang independen.

bersikap independen/ sumber: https://www.entrepreneur.com/article/337563
bersikap independen/ sumber: https://www.entrepreneur.com/article/337563
Menjadi investor yang independen memang tidaklah instan. Proses belajar dan berlatihnya memerlukan waktu berbulan-bulan atau bahkan bertahun-tahun.

Meski begitu, jika sudah mempunyai "jam terbang" yang banyak dalam investasi saham, maka kita bakal jadi lebih percaya pada kemampuan diri sendiri dalam memutuskan sebuah investasi, tanpa perlu lagi bergantung pada rekomendasi pihak lain yang belum tentu menolong kita dalam situasi-situasi sulit.

Salam.

Referensi:
Ramai di Media Sosial, Apa Itu Sindrom Imposter? (kompas.com)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun